Visi Unit Laboratorium:
“Pada tahun 2034 menjadi laboratorium terbaik di Indonesia Timur dan mampu mendukung
Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Warmadewa dalam menghasilkan
lulusan yang kompeten dan unggul di bidang kesehatan pariwisata”.
Misi Unit Laboratorium:
- Menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan di bidang kedokteran dan ilmu kesehatan berbasis teknologi informasi sesuai kompetensi dokter layanan primer guna menghasilkan sarjana kedokteran yang unggul di bidang kesehatan pariwisata.
- Menyelenggarakan penelitian untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang kedokteran dan ilmu kesehatan untuk menunjang pengembangan kesehatan pariwisata.
- Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang berkualitas berbasis hasil penelitian untuk mendukung pencegahan dan penanggulangan masalah kesehatan pariwisata.
- Menyelenggarakan tata kelola berbasis SNPK dan berkarakter Sapta Bayu untuk menjadi pusat pelayanan laboratorium kedokteran dan ilmu kesehatan terbaik di Indonesia Bagian Timur.
- Menjalin kerjasama dengan stakeholder di dalam maupun di luar negeri untuk meningkatkan mutu dan daya saing Unit Laboratorium.
Tujuan Unit Laboratorium:
- Terselenggaranya pendidikan dan pelatihan di bidang kedokteran dan ilmu kesehatan berbasis teknologi informasi sesuai kompetensi dokter layanan primer guna menghasilkan sarjana kedokteran yang unggul di bidang kesehatan pariwisata.
- Terselenggaranya penelitian untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang kedokteran dan ilmu kesehatan untuk menunjang pengembangan kesehatan pariwisata.
- Terlaksananyapengabdian kepada masyarakat yang berkualitas berbasis hasil penelitian untuk mendukung pencegahan dan penanggulangan masalah kesehatan pariwisata.
- Terselenggaranya tata kelola berbasis SNPK dan berkarakter Sapta Bayu untuk menjadi pusat pelayanan laboratorium kedokteran dan ilmu kesehatan terbaik di Indonesia Bagian Timur.
- Terjalinnya kerjasama dengan stakeholder di dalam maupun di luar negeri untuk meningkatkan mutu dan daya saing Unit Laboratorium